Inimedan.com-Sergai.
Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H. Darma Wijaya didampingi Wakil Bupati (Wabup) Sergai H. Adlin Tambunan Kabupaten Sergai adalah salah satu daerah dengan keberagaman masyarakat dan mari kita jaga keharmonisan keragaman tersebut.
Meskipun daerah ini dikenal dengan adat budaya Melayu, namun kelompok etnis lain hidup nyaman di sini. “Baru-baru ini telah diresmikan Kampung Budaya Batak di Dolok Masihul. Dan sebelumnya sudah diresmikan pula Kampung Budaya Melayu, Banjar, dan Jawa. Keragaman ini harus dilestarikan dan dijaga.”
Hal ini disampaikan Bupati Sergai H. Darma Wijaya dihadapan pengurus Dewan Pengurus Cabang Himpunan Masyarakat Karo Indonesia (HMKI) Kabupaten Sergai yang beraudensi, di ruang kerjanya.(19/9/2023).
Nah, dengan kehadiran HMKI di Kabupaten Sergai, patut diapresiasi. Lewat organisasi ini diharapkan budaya Karo dengan segala keluhurannya.*m